Foto Surga Lampung 1: Bawah Air Pantai Tanjung Putus

Bagikan/Suka/Tweet:

Kani menikmati keindahan bawah air Tanjung Putus, Sabtu (17/10). Inilah salah satu surga bawah air di perairan Lanpung. Airnya jernih, terumbu karang masih terawat, dan banyak ikan-ikan lucunya. Menyelam ditemani pemandangan indah bawah air seperti itu waktu lama pun tidak terasa.

Yopie Pangkey